Printed Book
PENGARUH HUBUNGAN PERTEMANAN TERHADAP KEPRIBADIAN REMAJA
HUBUNGAN PERTEMANAN BERPENGARUH PADA KEPRIBADIAN REMAJA, KHUSUSNYA SISWA SMA, LEBIH MEMBERIKAN PENGARUH BAIK DIBANDINGKAN DENGAN PENGARUH BURUK. PENGARUH YANG BAIK YANG DIBERIKAN HUBUNGAN PERTEMANAN ANTARA LAIN SUPORTIF, SALING MEMBANTU, MENAIKKAN KEPERCAYAAN DIRI, MEMOTIVASI, DAN MERASA DITERIMA DENGAN BAIK OLEH ORANG LAIN. PENGARUH BURUKNYA YAITU MEMBUAT MALAS, MEMBUAT DIRI MENJADI PENYENDIRI YANG DISEBABKAN TOPIK PERBINCANGAN YANG TIDAK SESUAI DAN TIDAK DISUKAI SALAH SATU PIHAK.
KT5574c1 | IPA ISM p C.01 | Perpustakaan Labschool Jakarta (RAK KARYA TULIS) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Tidak dipinjamkan |
Tidak tersedia versi lain