Printed Book
Titik balik Bima Arya
Siapa yang tak kenal dengan tokoh muda yang selalu menjadi sorotan ini. Pada usia muda telah menjadi pemimpin di kota Bogor. Dalam buku perjalanan hidupnya, diceritakan kisah Bima Arya semasa muda. Bima adalah anak gaul semasa SMA. Diceritakan dengan bahasa yang sangat lugas perihal transformasi Bima Arya di beberapa titik balik kehidupannya termasuk masa-masa sulit dan jatuh bangun kehidupannya di usia yang sangat muda. Kemudian diceritakan alasannya terjun ke dunia politik, sebagai pengurus partai, yang rentan akan hujatan. Ada empat titik balik dalam hidupnya yang membentuk karakter dan mentalnya, serta mengarahkannya ke jalan hidupnya kini. Tak ingin terlena dalam popularitas sebagai pengamat politik, ia memilih terjun langsung agar bisa bertemu dengan masalah dan berkontribusi langsung di dunia politik.
10632c1 | 920.1 FEN t C.01 | Perpustakaan Labschool Jakarta (Rak Sir) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain