Printed Book
Peluang Indonesia menjadi produsen mobil listrik terhadap kualitas SDM dan SDA
Mobil listrik merupakan salah satu solusi untuk mengurangi emisi gas
rumah kaca, polusi udara yang dihasilkan oleh kendaraan konvensional dan
ketergantungan Indonesia terhadap BBM. Indonesia memiliki peluang
pengembangan mobil listrik yang cukup besar karena tingginya permintaan
kendaraan dan sumber daya alam yang melimpah.
Indonesia memiliki sumber daya alam (SDA) yang sangat mendukung
untuk pengembangan mobil listrik. Selain itu Indonesia memiliki cadangan
nikel yang sangat besar, yang mana nikel merupakan bahan baku utama
untuk pembuatan baterai mobil listrik.
KT6040c1 | R XIIE RAF p C.01 | Perpustakaan Labschool Jakarta (Rak Kartul) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Tidak dipinjamkan |
Tidak tersedia versi lain