Printed Book
Pengaruh Penggunaan Skincare bagi Kesehatan Kulit dan Kepercayaan Diri Remaja di SMA Labschool Jakarta
Pada hakikatnya, semua individu mempunyai rasa percaya diri,
namun rasa percaya diri itu berbeda antara satu individu dengan individu
yang lain. Ada yang kurang memiliki rasa percaya diri, dan ada yang
memiliki rasa percaya diri lebih. Sehingga keduanya menampakkan
perbedaan tingkah laku. Jika seseorang memiliki rasa percaya diri kurang,
ia akan menunjukan perilaku yang berbeda dengan individu pada umumnya
seperti tidak bisa berbuat banyak, selalu ragu dalam menjalankan tugas,
tidak berani berbicara banyak jika tidak mendapat dukungan dan lain
sebagainya. Seseorang yang memiliki rasa percaya diri lebih ia akan
merasa yakin dengan kemampuannya. Melihat fenomena yang ada, maka
peneliti tertarik untuk meneliti mengenai “Pengaruh Skincare Bagi
Kesehatan Kulit dan Kepercayaan Diri Remaja SMA Labschool Jakarta
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain