Printed Book
PERAN DAN PERMASALAHAN UMKM DI INDONESIA
Program seperti UMKM on-boarding, subsidi pemerintah, kredit usaha
rakyat, dan lain-lain telah diciptakan dengan target untuk mengubah
UMKM yang informal menjadi UMKM formal agar UMKM dapat terus
berkembang kedepannya. Namun, masih banyak UMKM yang
dikategorikan sebagai usaha informal, yaitu sebesar 96% menurut
Kementerian Koperasi dan UMKM. Yakni, hal tersebut masih menjadi
target besar pemerintah.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain