Printed Book
Peranan Wanita Indonesia Dalam Masa Pergerakan Nasional
Buku ini memuat uraian tentang Peranan Wanita Indonesia. Dalam masa pergerakan Nasional. Dimulai dari tumbuhnya perkumpulan-perkumpulan wanita di Indonesia, kegiatan wanita Indonesia pada zaman penjajahan Belanda, kegiatan wanita Indonesia pada masa pendudukan Jepang dan peranan mereka dalam menyambut kemerdekaan.
3064c1 | 324 OHO p C.01 | Perpustakaan Labschool Jakarta (Rak Sir 3) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain