Printed Book
Paket Pembelajaran Biologi SMP Kelas IX Semester 1
Penerbitan Paket Pembelajaran merupakan rangkaian pembangunan dan pemberdayaan pendidikan dalam rangka mewujudkan perubahan paradigma pendidikan di Indonesia. Penyusunannya dilakukan dengan melibatkan para pakar dan supervisor sebagai pengarah, serta guru-guru di Daerah Istimewa Yogyakarta sebagai penulis. Karakteristik yang dimiliki Paket Pembelajaran ini adalah :
1. Berbentuk unit pembelajaran terkeil dan terlengkap.
2. Berisi rangkaian kegiatan belajar dan latihan yang dirancang secara sitematis.
3. Memuat tujuan pembelajaran yang dirumuskan dalam bentuk perilaku yang menggambarkan kemampuan yang diformulasikan secara jelas dan khusus serta teramati dan terukur.
4. Merupakan realisasi dari pembelajaran yang memperhatikan perbedaan individual dan merupakan perwujudan dari pembelajaran individual.
5. Pembelajaran dengan Paket Pembelajaran memungkinkan murid belajar mandiri, baik secara individual maupun secara kelompok.
6258c2 | 570.76 PAI p C.01 | Perpustakaan Labschool Jakarta (Rak Orange) | Tersedia |
6258c1 | 570.76 PAI p C.01 | Perpustakaan Labschool Jakarta (Rak Orange) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain