Printed Book
Matematika 2000 Untuk SMU Jilid 4 Kelas 2 Cawu 1
Tiap pokok bahasan dalam buku ini disajikan dengan urutan sebagai berikut :
1.Penjelasan teori secara singkat tentang Sub pokok bahasan dan sub-sub pokok bahasan dengan induksi maupun deduksi, dan jika diper-
lukan disertai dengan bukti.
2.Pembahasan satu atau beberapa contoh soal untuk memahami teori atau rumus tertentu.
3.Soal-soal latihan bentuk uraian yang berhubungan dengan satu atau
beberapa sub pokok bahasan untuk melacak tata nalar siswa dalam penyelesaian masalah atau soal.
8555c1 | 510 WIR m C.01 | Perpustakaan Labschool Jakarta (Rak Orange) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain