Printed Book
Pengaruh Kekerasan Dalam Rumah Tangga Terhadap Pembentukan Karakteristik Anak
Kesalahan dalam mengasuh anak akan mengakibatkan kegagalan dalam pembentukan karakter yang baik. Bila anak tumbuh dengan adanya kekerasan disekitarnya maka karakter anak tidak memungkinkan untuk menjadi baik. Karakter anak cendrung menjadi agresif, penakut, dan memungkinkan untuk melakukan kekerasan bila sehari-hari terjadi kekerasan dalam rumah tangga. Kekerasan rumah tangga yang dilakukan oleh orang tua biasanya akan terulang pada anaknya saat sudah berkeluarga karena memiliki rasa dendam dan kesal.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain