Printed Book
Panduan Memilih Perguruan Tinggi 2003
Bagi kebanyakan calon mahasiswa, masuk ke perguruan tinggi sama seperti memasuki rimba belantara. Banyak pilihan pohon, tapi alih-alih memilih meranti ataupun jati yang diminati, yang ketebang justru pohon kecapi. Banyak program pendidikan yang ditawarkan berbagai perguruan tinggi, tapi yang jadi soal apakah semuanya sesuai dengan bakat dan minat para calon mahasiswa.
5195c1 | R 378.598 IND p C. 05 | Perpustakaan Labschool Jakarta (Rak Ref 1) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Tidak dipinjamkan |
5195c2 | R 378.598 IND p C. 05 | Perpustakaan Labschool Jakarta (Rak Ref 1) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Tidak dipinjamkan |
5195c3 | R 378.598 IND p C. 03 | Perpustakaan Labschool Jakarta (Rak Sir 1) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Tidak dipinjamkan |
Tidak tersedia versi lain