Printed Book
CALON ILMUWAN : Melihat Kerja Mesin Jilid15
Bayangkanlah akan seperti apa kehidupan kita ini tanpa mesin. Lihatlah semua mesin yang kita gunakan setiap hari di sekitar kita. Ada sepeda, mobil, kereta api, pesawat terbang, dan katrol. Di rumah ada mesin jahit, piano, dan jam. Mesin ada di mana-mana: di rumah, di tempat kerja, di jalan, di laut, di udara, bahkan di antariksa.
Semua mesin ini mempermudah kehidupan kita. Mesin membantu pekerjaan kita. Mobil mengantar kita dari suatu tempat ke tempat yang lain. Mesin jahit menjahit pakaian. Jam mekanis membantu pengukuran waktu.
3878c1 | R 621 SUM c c. 01 | Perpustakaan Labschool Jakarta (Rak Ref 4) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Tidak dipinjamkan |
Tidak tersedia versi lain