Printed Book
Gear Acquistion syndrome dan Pengaruhnya Terhadap Kreativitas Bermusik
Banyak media yang membuat seseorang ter-trigger untuk terkena Gear Acquisition Syndrome, yaitu media cetak : majalah, koran, dan buku katalog musik; media elektronik : televisi, radio, dan internet; maupun dari kalangan keluarga ataupun sahabat. Mereka yang mendapatkan informasi mengenai hal-hal yang berhubungan dengan instrumen musik, tentu akan terpacu untuk memiliki dan membeli walaupun hasrat tersebut bisa dikategorikan rendah dan tinggi, tergantung dari pandangan masing-masing orang.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain