Printed Book
Kontroversi Otak Tengah Terhadap Tingkat Kejeniusan Manusia
Otak tengah merupakan bagian penghubung antara forebrain (otak depan) dan hindbrain (otak belakang). Tetapi, pihak pelatihan aktivasi otak tengah menyimpulkan bahwa otak tengah merupakan jembatan penghubung antara otak kiri dan otak kanan. Seharusnya, penghubung antara otak kiri dan otak kanan disebut sebagai Corpus Callosum. Mereka seharusnya tidak dengan mudah menyimpulkan suatu penelitian.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain