Bagiku, kemanusiaan tidak dibatasi oleh kebangsaan ataupun negeri . Dengan memandang ke depan, hubungan antara manusia sedunia akan sedemikian luas sehingga batasan-batasan kewarganegaraan semakin…
Suasana kampung dan mental penduduknya bergeser. Tata cara pergaulan semakin kurang memperhatikan perasaan dan kesopana. Manusia lebih mementingkan kebutuhan dan kepuasan diri sendiri atau golong…
Bagaimana latar belakang keluarga Waskito dan bagaimana liku-liku perjuangan Bu Suci mengembalikan Waskito ke jalan yangb enar(sampai kahirnya ia naik kelas), itulah yang dikisahkan Nh. Dini dalam…
Sandiwara ini adalah sinopsis pendidikan yang pernah ditayangkan di televisi, yang mengisahkan permasalahan yang dihadapi kelurga Rustam. Lakonnya terdiri dari Bapak dan Ibu Rustam, tiga orang a…
Buku ini akan memandu anda untuk menyusun rencana hidup anda dengan sebuah kerangka yang diberi nama Proposal Hidup. Ikuti semua instrurtur konsistenlah menjalankannya, dan nikmati hasilnya.
Sandiwara anak-anak Kalung Ajaib katya sudibyanto ini kami terbitkan dengan maksud memenuhi dua keperluan tersebut di atas. Di samping dapat menambah jumlah reportoire sandiwara anak-anak yang su…
Kecenderungan kebiasaan makan pada masyarakat Jawa Tengah, terutama masyarakat Demak, Magelang, dan Cilacap dapat dilihat pada kebiasaan makan sehari-hari dan kebiasaan makan bersama.
Dari Hari ke Hari adalah roman yang dituliskan berdasarkan pengalaman sebuah keluarga dalam pengungsian tahun 1946-1948 melalui mata seorang anak seorang tanggung. Dengan observasi yang teliti kis…
Puisi-puisi Mnejelang Tirani dan Benteng, juga Tirani dan Benteng menggarap tema kecemasan, kesangsian, kebebasan, harapan, angan-angan, cita-cita dan tekada. Dalam penggarapan tema di sana sini a…
Pelestarian sastra daerah perlu dilakukan karena di dalam sastra daerah terkandung warisan budaya nenek moyangbangsa indonesia yang sangat tinggi nilainya